Cara Cek Saldo Flazz BCA Di HP Tanpa NFC

Bagaimana Cara cek saldo flazz BCA di HP tanpa NFC ? Meskipun tidak memiliki fitur NFC, pengguna masih tetap bisa melakukan pengecekan saldo. Akan tetapi, banyak diantara pengguna flazz BCA yang ternyata tidak mengetahui prosedur lengkapnya.

Karena itulah kalian harus tahu prosedur mengenai Cara cek saldo flazz BCA di HP tanpa NFC beserta informasi lainnya yang akan dijelaskan di bawah ini.

Cara Cek Saldo Flazz BCA Di HP Tanpa NFC

Cara Cek Saldo Flazz BCA Di HP Tanpa NFC

Setelah sebelumnya sudah dibahas mengenai Cara Cek Saldo Flazz BCA, kini saatnya kita beralih pada pembahasan lain yakni Cara cek saldo flazz BCA di HP tanpa NFC.

Sebab memiliki perangkat ponsel tanpa NFC dapat menjadi kekhawatiran tersendiri bagi para pengguna kartu Flazz BCA, karena kalian akan kesulitan mengisi saldo kartu tersebut.

Nah, bagi pembaca yang ponsel pintarnya tidak memiliki fitur NFC, apakah bisa melakukan prosedur Cara cek saldo flazz BCA di HP tanpa NFC ?

Pada dasarnya cek saldo flazz BCA di HP hanya bisa dilakukan dengan HP yang sudah terdapat fitur NFC saja, namun untuk kalian yang perangkatnya tidak memiliki fitur tersebut, jangan khawatir.

Sebab berikut ini akan disampaikan mengenai beberapa metode alternatif dari Cara cek saldo flazz BCA di HP tanpa NFC.

1. Cara Cek Saldo Flazz BCA Lewat ATM

Metode pertama untuk mengecek saldo Flazz BCA adalah dengan melalui mesin ATM BCA. Dalam hal ini, pelanggan Flazz BCA tidak perlu mengunjungi bank BCA pusat.

Namun cukup mengunjungi mesin ATM BCA terdekat pun juga bisa membantumu untuk memproses keinginan cek saldo Flazz BCA. Inilah detail prosedurnya : 

  1. Kunjungi ATM BCA yang ada di area terdekat dari lokasimu
  2. Masukkan kartu ATM BCA yang dimiliki ke slot mesin 
  3. Tunggu hingga mesin membaca kartu ATM dengan sempurna
  4. Masukkan kode keamanan atau PIN ATM dengan benar
  5. Pada layar ATM BCA, pilihlah menu โ€œlainnyaโ€
  6. Selanjutnya klik menu โ€œe-moneyโ€ dan pilih info saldo Flazz
  7. Tempel kartunya dan tunggu hingga informasi saldo keluar

2. Cara Cek Saldo Flazz BCA Lewat Indomaret

Cara Cek Saldo Flazz BCA Di HP Tanpa NFC

Saat ini gerai Indomaret bisa kalian temui dengan mudah Di daerah mana pun kini sudah tersedia gerai Indomaret dengan berbagai fasilitasnya yang sangat beragam. 

Nah salah satu fasilitas yang tersedia di gerai tersebut yaitu cek saldo Flazz BCA yang bisa menjadi alternatif dari Cara cek saldo flazz BCA di HP tanpa NFC.

Pasalnya Indomaret memiliki mesin EDC yang dapat digunakan untuk menggantikan fitur NFC yang ada di perangkat ponsel.

Jika kalian penasaran dengan prosedurnya, silahkan simak langkah-langkah dibawah ini : 

  1. Pertama, kunjungi gerai Indomaret terdekat 
  2. Jika sudah, langsung datangi meja kasir
  3. Sampaikan keinginanmu untuk cek saldo Flazz BCA
  4. Ikuti arahan kasir hingga proses cek saldo selesai

Proses diatas akan berlangsung cepat. Karena pelanggan hanya perlu menunggu beberapa menit saja hingga kasir mencetak struk pembayaran yang berisi informasi jumlah saldo Flazz BCA yang dimiliki.

3. Cara Cek Saldo Flazz BCA Lewat Alfamart

Selain melalui melalui gerai Indomaret, pelanggan juga bisa melakukan prosedur cek saldo Flazz BCA melalui minimarket lainnya seperti Alfamart.

Jadi, jika disekitar rumahmu tidak ada Indomaret, maka gerai Alfamart dapat menjadi pilihan pengganti yang tepat untuk dilakukan. Gerai Alfamart juga mudah kalian temui dimanapun.

Umumnya cara cek saldo Flazz BCA tanpa NFC di Alfamart memiliki prosedur yang sama seperti Indomaret, dimana pelanggan hanya perlu mengunjungi gerai Alfamart dan mengikuti instruksi yang diberikan kasir.

4. Cara Cek Saldo Flazz BCA Lewat Bank Penerbit

Cara Cek Saldo Flazz BCA Di HP Tanpa NFC

Selain melalui 3 metode di atas, kalian juga bisa menggunakan alternatif lainnya untuk melakukan cek saldo flazz BCA di HP tanpa NFC

Dalam hal ini, pengguna bisa meminta bantuan petugas customer service yang melakukan kerjasama untuk menerbitkan e-money. 

Tinggal sampaikan saja kepada petugas CS terkait tujuanmu untuk cek saldo, kemudian ikuti arahan dari mereka. Di kantor BCA tersebut kalian juga bisa loh lakukan Cara Membuat Flazz BCA.ย 

Keunggulan Flazz BCA

Layaknya kartu e-money lainnya, Flazz BCA juga dapat memudahkan penggunanya untuk bertransaksi tanpa membawa uang tunai, berikut keunggulan-keunggulan yang dimaksud :

  • Nyaman, pengguna tidak perlu membawa uang cash dalam jumlah besar dan tidak perlu juga menyimpan uang receh.
  • Proses transaksi pembayaran sangat simple, kalian hanya perlu menyentuhkan kartu ke mesin reader dan transaksi akan selesai secara otomatis.
  • Kartu Flazz multifungsi karena dapat digunakan untuk membayar tol, angkutan umum (MRT Jakarta, commuter line Jabodetabek, Transjakarta, dan Trans Jogja) dan berbagai merchant lainnya.
  • Isi ulang dapat dilakukan secara tunai melalui cabang BCA, ATM BCA cashless, flash recharge center atau mesin EDC di toko komersial.
  • Saldo tunai bisa diisi ulang di toko buku Alfa express, Alfamart, Alfamidi, Esteller 77, Lawson dan Gramedia.
  • Jika masa berlaku Flazz BCA sudah habis atau nasabah memutuskan untuk tutup, maka sisa dana yang ada di Flazz bisa dikembalikan kepada pengguna.
  • Tidak ada biaya tambahan manajemen atau bunga.
  • Bisa dipindahtangankan ke pihak manapun, sehingga dapat digunakan oleh siapapun 

Demikianlah penjelasan yang dapat disampaikan mengenai prosedur dari  Cara cek saldo flazz BCA di HP tanpa NFC beserta informasi lainnya. Semoga dapat bermanfaat ya.

Eshter

Suka menulis dan membahas artikel yang berhubungan dengan finansial dan perbankan untuk menambah wawasan dimasa yang akan datang

Bagikan:

Tags: