Weekend Banking BCA

Layanan Weekend Banking BCA terbukti bisa bikin hidup nasabah menjadi lebih mudah. Bagaimana tidak, dengan layanan bank BCA yang satu ini kalian bisa melakukan berbagai jenis transaksi keuangan di bank pada hari Sabtu dan Minggu.

Hal ini merupakan sebuah langkah jitu BCA dalam mengatasi keluhan nasabah yang tidak bisa mengurus transaksi finansial di jam kerja. Tentu hal ini disambut antusias oleh nasabah kantoran.

Weekend Banking BCA

Weekend Banking BCA

Umumnya lembaga perbankan manapun tidak beroperasi pada hari Sabtu dan Minggu. Namun Bank Central Asia (BCA) memiliki layanan Weekend Banking. Lantas apa itu Weekend Banking BCA ?

Weekend Banking BCA sendiri adalah layanan operasional BCA yang aktif di akhir pekan. Sehingga nasabah yang memiliki kesibukan di hari kerja bisa mendapat layanan perbankan saat weekend.

Layanan ini hanya tersedia di kantor-kantor cabang BCA tertentu. Sementara untuk waktu operasionalnya mulai dari pukul 10.00 โ€“ pukul 15.00 sesuai dengan zona waktu setempat.

Adapun transaksi yang bisa kalian lakukan di layanan Weekend Banking adalah sebagai berikut :

Transaksi Teller (mata uang rupiah)

  • Setoran & Tarikan Tunai
  • Setoran & Tarikan Pemindahan
  • Setoran Pajak & Penerimaan Negara Lainnya
  • Pengiriman uang dengan BI-FAST

Transaksi Customer Service

  • Pembukaan Rekening dalam Mata Uang Rupiah
  • Penggantian Buku
  • Penempatan Deposito Rupiah
  • Penggantian Kartu Paspor atau TabunganKu
  • Pembelian Kartu Flazz
  • Pembukaan & Pencabutan Fasilitas
  • Perubahan Data
  • Pembuatan Surat Referensi
  • Pengambilan Warkat
  • Penanganan Masalah atau Keluhan
  • Pencetakan Laporan Portofolio

Daftar Weekend Banking BCA

Weekend Banking BCA

Tidak semua kantor cabang BCA beroperasi di hari Sabtu dan Minggu. Hingga kini, ada 43 cabang kantor pusat utama dan kantor cabang pembantu yang menyediakan Weekend Banking BCA.

Beberapa kantor cabang ada yang hanya buka dihari Sabtu, sementara kantor cabang yang lainnya hanya buka di hari Minggu. Artinya, terdapat variasi dalam waktu operasional akhir pekan di kantor cabang BCA.

Perlu menjadi catatan juga bahwa layanan kantor BCA yang buka juga seringkali mengalami perubahan. Oleh sebab itu, penting untuk cek jadwal buka BCA akhir pekan secara berkala.

Menurut sumber terpercaya, berikut Daftar Weekend Banking BCA yang ada di seluruh Indonesia :  

NONAMA CABANG WAKTU OPERASIONAL
1KCU BANDUNG Kota Bandung Sabtu
2KCU SUKABUMI Kota Sukabumi Sabtu
3KCP Majapahit Kota Semarang Sabtu
4KCU SEMARANG Kota Semarang Sabtu
5KCU SOLO SLAMET RIYADI Kota Surakarta Sabtu
7KCP Pasar Atum Kota Surabaya Sabtu, Minggu
8KCP Tunjungan Plaza Kota Surabaya Sabtu, Minggu
9KCU GALAXY Kota Surabaya Sabtu
10KCU SIDOARJO Kab. Sidoarjo Sabtu
11KCP Pasar Kuta Kab. Badung Sabtu
12KCU DENPASAR Kota Denpasar Sabtu
13KCU PANAKKUKANG Kota Makassar Sabtu
14KCP Cemara Asri Kab. Deli Serdang Sabtu
15KCP Penuin Kota Batam Sabtu
16KCP Plaza Medan Fair Kota Medan Sabtu, Minggu
17KCU MEDAN Kota Medan Sabtu
18KCU PADANG Kota Padang Sabtu
19KCU PEKANBARU Kota Pekanbaru Sabtu
20KCU BANDAR LAMPUNG Kota Bandar Lampung Sabtu
21KCU PALEMBANG Kota Palembang Sabtu
22KCU MALANG Kota Malang Sabtu
23KCP Mal Pondok Indah Kota Adm. Jakarta Selatan Sabtu, Minggu
24KCP Mall Grand Indonesia Kota Adm. Jakarta Pusat Sabtu, Minggu
25KCP Senayan City Kota Adm. Jakarta Pusat Sabtu, Minggu
26KCU DEPOK Kota Depok Sabtu
27KCP Mal Kelapa Gading III Kota Adm. Jakarta Utara Sabtu, Minggu
28KCU KELAPA GADING Kota Adm. Jakarta Utara Sabtu
29KCP Glodok Plaza Kota Adm. Jakarta Barat Sabtu
30KCP KHM Mansyur Kota Adm. Jakarta Barat Sabtu
31KCP Mangga Dua Mal Kota Adm. Jakarta Pusat Sabtu, Minggu
32KCP Muara Karang 2 Kota Adm. Jakarta Utara Sabtu
33KCP Perniagaan Timur Kota Adm. Jakarta Barat Sabtu
34KCP Pluit Mega Mal Kota Adm. Jakarta Utara Sabtu, Minggu
35KCU PASAR BARU Kota Adm. Jakarta Pusat Sabtu
36KCP AEON Mall BSD Kab. Tangerang Sabtu, Minggu
37KCP Mal Ciputra Kota Adm. Jakarta Barat Sabtu, Minggu
38KCP Mal Taman Anggrek Kota Adm. Jakarta Barat Sabtu, Minggu
39KCP Metro Tanah Abang Kota Adm. Jakarta Pusat Sabtu
40KCP Supermal Karawaci Kab. Tangerang Sabtu, Minggu
41KCU ALAM SUTERA Kota Tangerang Selatan Sabtu
42KCU GADING SERPONG Kab. Tangerang Sabtu, Minggu
43KCU TANGERANG Kota Tangerang Sab

Untuk mengetahui kantor cabang kota mana saja yang dapat melayani Weekend Banking BCA secara lebih jelas, silahkan akses link berikut https://www.bca.co.id/id/lokasi-bca.

Kunjungi juga artikel kami lainnya seperti Cara Verifikasi Ulang BCA Mobile Di ATM, Kenapa M Banking BCA Tidak Bisa Dibuka dan Cara Ganti Nomor M Banking BCA.

Keuntungan Weekend Banking BCA

Weekend Banking BCA

Dengan kehadiran layanan BCA Weekend Banking, sudah tentu dapat menghadirkan berbagai keuntungan yang bisa kalian dapatkan sebagai nasabah mereka.

Adapun beberapa manfaat yang kami maksud adalah sebagai berikut :

Praktis

Nasabah bisa menikmati berbagai transaksi bank di hari Sabtu dan Minggu. Jadi kalian tidak perlu menunggu hari Senin lagi, tentu akan lebih hemat waktu dan tenaga bukan ? 

Mudah dijangkau

Menurut daftar BCA Weekend Banking yang sudah kami sebutkan diatas layanan tersebut telah tersebar luas di wilayah Indonesia. Mau kalian dimanapun, pasti ada cabang yang membukanya.

Fleksibel

BCA Weekend Banking memiliki layanan seru yang dapat membuat hidup nasabah menjadi lebih mudah di hari libur. Jadi kalian tidak perlu repot-repot menunggu hari kerja untuk mengurus semuanya.

Kartu uang elektronik

Pernah mendengar Flazz card? Jika pernah, di BCA Weekend Banking kalian bisa membeli kartu keren ini lho. Membuat transaksi menjadi lebih mudah dan tidak perlu ribet membawa uang cash.

Demikianlah penjelasan yang dapat kami sampaikan terkait Layanan Weekend Banking BCA beserta informasi lainnya. Semoga bermanfaat.

Eshter

Suka menulis dan membahas artikel yang berhubungan dengan finansial dan perbankan untuk menambah wawasan dimasa yang akan datang

Bagikan: